Featurepoints : Apakah Benar Membayar ? Lihat Ulasannya Di sini !!!

featurepoints apakah membayar

Berikut ini adalah informasi yang perlu anda baca sebelum anda menghabiskan waktu dengan Featurepoints. Banyak pertanyaan yang muncul, seperti : apakah Featurepoints benar membayar ? apakah situs ini legit ? apakah kita bisa menerima pembayaran tepat waktu ? dan lain sebagainya adalah sesuatu yang biasanya di tanyakan bagi seorang pemula untuk terjun kesana.

Itu adalah hal yang wajar, karena seperti kita ketahui. Bahwa peluang mendapatkan uang dengan join pada situs survey, penghasilannya tidaklah bisa merubah hidup anda dengan cepat. Tetapi, apabila anda menginginkan penghasilan sampingan, tambahan uang jajan dan lainnya. Maka situs seperti itu bisa di andalkan. Mengapa ? karena pekerjaan yang ada di Featurepoint atau situs survey yang lain tidak butuh skill dan keterampilan khusus.

Yang di perlukan hanyalah, kemauan, kesabaran, dan waktu, handphone serta paket data atau akses internet. Apabila anda memiliki hal itu, maka besar kemungkinan anda bisa menghasilkan dengan Featurepoints.

Daftar Isi

Berapa Banyak Yang Dapat Dihasilkan melalui Featurepoints ?

Untuk penghasilan sendiri, kita dapat menghasilkan $100 perhari, perbulan pertahun atau mungkin lebih lama. Karena itu tergantung pada sistem dan bagaimana kita bekerja dengan Featurepoints.

Tapi apakah Featurepoint, memungkinkan kita untuk mendapatkan penghasilan sampai dengan $100 perhari.

Pada situs ini, tidak ada yang mustahil, mengenai kemamupuan kita untuk mendapatkan penghasilan sampai nominal tersebut. Karena sistem yang ada pada Featurepoints itu, adalah sistem poin. Artinya, poin yang kita dapatkan dari menyelesaikan survey, menggunakan aplikasi dan menyelesaikan penawaran dapat kita tukarkan atau redeem dengan pembayaran uang tunai menggunakan Paypal.

Selain itu, point tersebut bisa juga kita konversi menjadi Bitcoin atau menukarnya menjadi kartu hadiah.

Dan bahkan yang bisa di hasilkan pada situs ini bisa tak terbatas. Karena salah satu sistem favorit mereka adalah ear to friend. Di mana kita akan mendapatkan penghasilan, dari poin yang di peroleh oleh orang yang di referensikan.

Berapa Banyak Point Yang Perlu di Kumpulkan Untuk Menerima Pembayaran ?

Setiap poin yang di akumulasi setelah mencapai jumlah tertentu bisa di tukar menjadi uang cash. Nominal poin yakni 3000, bisa di tukar dengan $5.

Lihat juga :

Apakah Featurepoints Benar Membayar ?

Perlu di ketahui, bahwa featurepoints memiliki sistem atau aturan dalam hal pembayaran. Beberapa pengguna mengeluhkan bahwa point yang mereka kumpulkan tidak dapat mereka tukarkan atau muncul pesan kesalahan saat mereka akan mencairkan point tersebut ke Paypal.

Dan ini menjadi sesuatu yang kalian perlu pertimbangkan untuk join pada situs ini. Karena pada beberapa ulasan ada yang positif dan tidak jarang pula banyak yang menyatakan negatif mengenai situs ini. Yakni mereka tidak membayar.

Di sini penulis, tidak ingin mengatakan bahwa situs ini Scam atau tidak membayar. Karena ada pula yang berhasil melakukan penarikan.

Artikel ini, hanya menyajikan pemaparan secara objektif apakah ini membayar atau tidak. Karena setelah kami telusuri, mereka yang berhasil melakukan penukaran poin itu bisa mereka selesaikan dalam beberapa menit ke Paypal, tetapi banyak pula yang pemnarikan terus pending. Dan mereka sudah menunggu sampai 1 bulan, dan status penarikan tersebut masih pending.

Sistem Pembayaran

Perlu di ketahui, sesuai dari informasi yang kami dapatkan dari situs paidfromsurvey. Featurepoints bekerja sama dengan beberapa perusahaan survey, pengembang aplikasi dan tokoonline. Di mana featurepoints mendapatkan pembayaran dari sana. Dan pembayaran tersebut di bagi dengan member atau anggota yang menyelsaikan tugas dengan lengkap.

Selain itu, beberapa survey atau penawaran hanya tersedia di beberapa negara tertentu. Jadi, pastikan ini sesuai dengan negara anda saat mengerjakannya. Agar waktu yang anda habiskan dalam menyelesaikan survey tersebut bisa di hitung berhasil.

Beberapa situs survey juga yang ada di Featurepoints ini tidak langsung mengirimkan pembayaran. Tetapi mereka memverifikasi terlebih dahulu. Jika berhasil, barulah mereka akan membayar.

Apakah Layak Join Di situs ini ?

Apabila itu, yang anda tanyakan. Kembali lagi pada pertimbangan masing-masing. Karena saya selaku penulis tidak dapat merekomendasikan 100% situs ini. Karena kita tidak dapat menutup mata bahwa ada yang gagal dalam menukarkan poin mereka menjadi uang tunai.

Tetapi, ada pula yang berhasil.

Mereka gagal bisa saja di sebabkan karena situs tidak membayar, atau pengguna yang salah dalam memenuhi syarat pembayaran.

Perlu di ketahui, email yang terdaftar atau kita gunakan di Featurepoints itu harus sama dengan email yang di gunakan di Paypal.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

error: Content is protected !!